HASIL PENELITIAN

Sistem Pemberantasan Hama (Tanpa Zat Kimia) Guna Mendukung Ketahanan Pangan Berbasis AI dengan Turret Gun

  • Fokus Riset: Pertanian dan Pangan

  • Ketua: Bowo Nugroho, S.Kom., M.Eng. | Anggota : Nur Fajri Azhar, S.Kom., M.Kom, Boby Mugi Pratama, S.Si., M.Han. , Ahmad Rusdianto Andarina Syakbani, Andi Muhammad Agung Ramadhani Syam, Darrell Rajendra Wibowo

  • Tahun: 2024

Diseminasi Hasil Penelitian Pendanaan LPPM ITK skema PSDK Pada Kelompok Pengrajin dan Nelayan Kapal Kayu di Penajam Paser Utara

  • Fokus Riset: Kemaritiman

  • Ketua: Andi Mursid Nugraha Arifuddin, S.T., M.T. | Anggota : Taufik Hidayat, S.T., M.T.

  • Tahun: 2024

Penerapan Metode Process Hazard Analysis Pada Ekstrasiminyak Atsiri Berbahan Dasar Lada di Kalimantan Timur

  • Fokus Riset: Smart City

  • Ketua: Adiek Astika Clara Sudarni, S.ST., M.T | Anggota : Mochamad David Maulana Firdaus (Rekayasa KDyan Hatining Ayu Sudarni, S.ST., M.T.; Mochamad David Maulana Firdaus; Siska Damaiyanti; Friber; Faris Putra Budi Setiawan

  • Tahun: 2024

Rancang Bangun Alat Deteksi Etilen Glikol pada Obat Batuk

  • Fokus Riset: Pendukung

  • Ketua: Muhammad Agung Nursyeha,S.T, M.T. | Anggota : Mifta Nur Farid, S.T., M.T.; Adi Mahmud Jaya Marindra, S.T., M.Eng., Ph.D.

  • Tahun: 2024

Staf Pengajar Prodi PWK dan Arsitektur Berkolaborasi Dalam Penelitian Mengenai Defensible Space Dalam Upaya Pencegahan Tindak Kriminalitas di Kota Balikpapan Dalam Upaya Mewujudkan Kalimantan Timur Yang Aman dan Berkelanjutan

  • Fokus Riset: Smart City

  • Ketua: Ir. Rahmat Aris Pratomo, S.T., M.T., M.Sc., ASEAN Eng., APEC Eng. | Anggota : Nadia Almira Jordan, S.T., M.T.; Dwiana Novianti Tufail, S.T., M.T.; Ogamaliel Sohmo Sinamo, S.P.W.K.; Deka Adam Budiman, S.P.W.K.; Ajeng Meidiany Putri, S.P.W.K.

  • Tahun: 2024

Material Termolistrik Ionik Untuk Aplikasi Konversi Panas Temperatur Rendah Menjadi Listrik

  • Fokus Riset: Energi

  • Ketua: Fadli Robiandi | Anggota : Dian Mart Shoodiqin, Menasita Mayantasari

  • Tahun: 2024

Analisis Karakteristik Persebaran Pasar Informal Berdasarkan Hirarki Jalan di Kota Balikpapan

  • Fokus Riset: Pendukung

  • Ketua: Elin Diyah Syafitri S.T., M. Sc. | Anggota : Ajeng Nugrahaning D S.T., M.Sc.,

  • Tahun: 2024

Identifikasi Potensi Geothermal di Daerah Kalimantan Timur dengan Metode Geofisika

  • Fokus Riset: Energi

  • Ketua: Meidi Arisalwadi | Anggota : Febrian Dedi Sastrawan, S.Si, M.Sc dan Rahmania, M.Sc ; Rasmid, M.Si

  • Tahun: 2024

Melakukan Pemetaan Nilai Peak Ground Acceleration (PGA) di Wilayah Calon Ibu Kota Negara: Upaya Mitigasi Risiko Bencana Gempa Bumi

  • Fokus Riset: Smart City

  • Ketua: Rahmania, M.Sc | Anggota : Meidi Arisalwadi, S.Si,. M.Si, Febrian Dedi Sastrawan, S.Si,.M.Sc

  • Tahun: 2024

Rancang Bangun Alat Plasma Dingin Untuk Meningkatkan Laju Difusi Partikel Kunyit (Curcuma Longa) Dalam Air.

  • Fokus Riset: Pertanian dan Pangan

  • Ketua: Dian Mart Shoodiqin, S.Si., M.Si. | Anggota : Fadli Robiandi, S.Si., M.Si. dan Agus Rifani, S.Si., M.Si.

  • Tahun: 2024