HASIL PENELITIAN

Dari Limbah Menjadi Manfaat: Insulasi Termal dan Suara dari Tandan Kosong Kelapa Sawit, Sebuah Buku Hasil Penelitian Demi Mewujudkan Bangunan yang Efisien dan dan Nyaman

  • Fokus Riset: Smart City

  • Ketua: Gusti Umindya Nur Tajalla, S.T., M.T. | Anggota : Ade Wahyu Yusariarta Putra Parmita, S.T., M.T., Fikan Mubarok Rohimsyah, S.T., M.Sc. dan Andi Idhil Ismail, Ph.D.

  • Tahun: 2024

Analisa Jarak Grid Hardfacing Terhadap Nilai Kekuatan Bending Pada Material A36

  • Fokus Riset: Pendukung

  • Ketua: Jatmoko Awali, S.T., M.T., | Anggota: Hizkia Alpha Dewanto, S.T., M.Sc., Dr. Andi Idhil Ismail, Fadel Muhammad, Chiara Yusuf

  • Tahun: 2024

Rancang Bangun Sistem Automasi Penyangrai Biji Kopi

  • Fokus Riset: Pertanian dan Pangan

  • Ketua: Risty Jayanti Yuniar,S.T.,M.T. | Anggota : Muhammad Agung Nursyeha,S.T.,M.T. dan Ir. Lunde Ardhenta,S.T.,M.Sc.

  • Tahun: 2024

Implementasi Teknologi Augmented Reality Sebagai Media Virtual Try-On Pada Batik Khas Kalimantan Timur

  • Fokus Riset: Smart City

  • Ketua: Hesti Rosita Dwi Putri, S.Pd., M.Ds | Anggota : 1. Eko Agung Syahputra, M.Ds (Desain Komunikasi Visual/JTSP) 2. Sasferi Yendra S.Pd., M.Sn (Desain Komunikasi Visual/JTSP)

  • Tahun: 2024

Pengembangan Produk Kombucha Lada Dengan Pendekatan Terapan Dalam Mengukur Preferensi Dan Penerimaan Konsumen

  • Fokus Riset: Pertanian dan Pangan

  • Ketua: Ni'matus Sholihah | Anggota : Rahmi Azzahra, Jefri Pandu Hidayat

  • Tahun: 2024

Mengolah Lumpur IPAL dari Industri Tahu Tempe SIKS Somber dengan Biomassa Kulit Singkong menjadi Briket sebagai Sumber Energi Terbarukan

  • Fokus Riset: Energi

  • Ketua: Nia Febrianti, S.T., M.T. | Anggota: Riza Hudayarizka B.Sc.,M.Sc

  • Tahun: 2024

Prototype Baterai dari Karbon Aktif TKKS berbasis Variasi Temperatur Aktivasi menggunakan Aktivator KOH

  • Fokus Riset: Energi

  • Ketua: Dr.Eng. Yunita Triana, M.Si.

  • Tahun: 2024

Rancangan Bis Air di Sungai Mahakam

  • Fokus Riset: Kemaritiman

  • Ketua: Alamsyah | Anggota : M Uswah Pawara, Rodlian Jamal Ikhwani

  • Tahun: 2024

Perencanaan Fixed Loading Frame pada Laboratorium Teknik Sipil Menggunakan Daur Ulang Material Baja Wind Cathcer Gedung A, Institut Teknologi Kalimantan

  • Fokus Riset: Smart City

  • Ketua: Dr. Ir. Hijriah, S. T., M. T. | Anggota: Fachreza Akbar S.T., M.T., Andi Sahputra Depari, S.T., M.Arch.

  • Tahun: 2024